Cumulative Layout Shift: Pengertian dan Panduan Optimasinya

Cara Optimasi Cls

Apa Itu Cumulative Layout Shift (CLS)? Cumulative Layout Shift (CLS) adalah salah satu metrik dalam Core Web Vitals yang digunakan Google untuk menilai stabilitas visual sebuah halaman web. Misalnya, ketika seorang pengguna mengklik tombol “Beli Sekarang,” tetapi tepat sebelum klik terjadi, elemen lain tiba-tiba berpindah dan menyebabkan pengguna mengklik sesuatu yang berbeda, hal ini dapat […]